Kategori Model Website
Toko Online | Berita | Perusahaan | Personal | Lainnya
Pilih Model yang Kamu Mau
Hasil akhir website akan sama seperti yang kamu mau berbasiskan model yang kamu pilih.
Ya, model website yang kamu pilih akan di custom, disesuaikan dengan dengan materi, isi dan tujuan kamu.
Ya, tentu saja bisa, konsultan kami akan komunikasi dengan kamu terkait informasi / fitur yang akan ditambahkan atau dihilangkan.
Tentu saja sudah, dengan investasi yang sangat terjangkau, kamu sudah mendapatkan domain + hosting gratis satu tahun.
Setelah website selesai maka akan diserahkan setelah mendapatkan panduan penggunaan. Dan kamu tetap bisa mendapatkan konsultasi gratis untuk pengelolaan dan pengembangan website.